Tipe Jaringan Client / Server
Sunday, 6 November 2011
Add Comment
Pada jaringan client/server sebuah komputer server (induk) akan mengontrol akses kejaringan dan bekerja sebagai tempat penyimpanan pusat untuk file dan informasi dengan sekuriti yang terpusat
Jaringan client/server bisa diterapkan jaringan lebih dari 20 komputer.
Kelebihannya adalah server bisa berperan sebagai pusat penyimpanan data yang dapat dijangakau semua orang di jaringan, sekuriti bisa dikontrol secara terpusat dan aplikasi disa dijalankan dari server.
Kekurangannya adalah menuntut biaya tinggi, pengelolaan lebih rumit, dan jika server mati maka semua komputer client tidak dapat mengakses data dan menjalankan aplikasi di server.
0 Response to "Tipe Jaringan Client / Server"
Post a Comment
Silahkan tulis komentar Anda !